Wednesday, July 31, 2013



Menikah adalah keinginan dari seseorang yang sedang dilanda asmara. Menikah juga merupakan sunatullah agar ke khalifahan di dunia ini tetap terjaga. 

Menikah biasanya dikaitkan dengan pesta dan tamu undangan. Melihat undangan pernikahan yang beredar sudah terlalu umum dan tidak menarik untuk dikoleksi, akibatnya undangan hanya sekali baca diingat tanggal dan jam acara kemudian dilempar ke tong sampah. 

Untuk itu kami berkeinginan untuk membantu anda agar dapat memberikan undangan yang membuatnya sedikit dikenang sebelum kemudian dipilih untuk menjadi salah satu undangan yang akan di koleksi para tamu undangan anda.

Contoh-contoh kartu undangan yang menyimpang dari undangan yang sering beredar 

Undangan type PERDANA
Anda yang memiliki HP atau yang mempunyai counter HP Pedagang Pulsa cocok untuk memberikan undangan seperti ini jika menikah nanti. 

Lembaran ini nantinya dilipat tiga agar sesuai dengan bungkus kartu perdana operator langganan anda

Kartu AS Depan

Kartu As Dalam

Kartu IM3 Depan

Kartu IM3 Dalam
Bagaimana ?

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments


HITSTAT

Total Pageviews

Popular Post

Arsip

- Copyright © 2013 Catatan Harian Awanul Hamzah| Powered by Blogger